SOSIALISASI DAN PENDAMPINGAN KEPADA ANAK DI PERUMAHAN GRAHA SUKATANI INDAH TERHADAP PENUNJANGAN ILMU TEKNOLOGI INFORMASI

Muchamad Iqbal, Fitri Dekasari, Dwi Putri Setia, Kurnia Syahidah, Mia Millenia Utami, Siti Khopipah, Virginie Franciska

Abstract


Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) merupakan kegiatan yang memberi kesempatan kepada tenaga pendidik dan mahasiswa untuk belajar dan bekerja sama dengan masyarakat. Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) yang dilakukan oleh tenaga pendidik dan mahasiswa bukan berarti mengajarkan masyarakat tentang sesuatu yang terbaik menurut mereka, tetapi melakukan pemberdayaan sebagai sebuah proses pencarian (research) yang dilakukan bersama-sama untuk mencari jalan terbaik dalam penyelesaian persoalan yang dihadapi. Kegiatan ini sendiri merupakan sebuah tantangan bagaimana caranya untuk memperkenalkan teknologi informasi kepada peserta PKM dan bagaimana pengimplementasiannya. Kegiatan ini memiliki tujuan agar peserta memiliki pengetahuan tentang computer, pengaruh penggunakan gadget terhadap social, kesadaran dalam menyikapi teknologi informasi, membuka kreatifitas peserta, dan meningkatkan efektifitas serta efisiansi dalam mengoperasikan teknologi informasi. Hasil yang didapat dari kegiatan ini yaitu peserta dapat memahami materi yang sudah diberikan serta mengerti cara instalasi perangkat lunak pada computer.

Full Text:

PDF

References


Irfan, Muhammad. 2013. Pembuatan Video Company Profile Pada Belukar Macrh Dikelurahan Jayengan Kecamatan Serangan Kota Surakarta, Jurnal FTI UNSA Vol. 12 No. 1 - Maret 2013. Surakarta.

Maimunah. Lusyani Sunarya. Nina Larasati. 2012. Media Company Profile Sebagai Sarana Penunjang Informasi dan Promosi, Journal CCIT Vol. 5 No. 3. Tangerang: Perguruan Tinggi Raharja. https://goo.gl/6xndp6.

Winarni, Tri. 2013. Pembuatan Video Profil Sekolah Menengah Pertama Negeri 1 Matesih, Surakarta: Universitas Surakarta.

Haryanto, Tri. Sarwo Nugroho. 2015. Perancangan Video Company Profile Sebagai Media Promosi Perusahaan Pada PT. Propan Raya ICC Semarang, Semarang : Jurnal PIXEL Vol. 8 No.1.

Kausar, Ahmad. Yusuf Fauzi Sutiawan. Vidila Rosalina. 2015. Perancangan Video Company Profile Kota Serang Dengan Teknik Editing Menggunakan Adobe Premier Pro CS 6, Serang : Jurnal Sistem Komputer Vol. 2 No. 1.

Hidayat, Wahyu. Anita B. Wandanaya. Recha Fadriansyah. 2016. Perancangan Video Profile Sebagai Media Promosi Dan Informasi Di SMK Avicena Rajeg Tangerang, Journal CERITA Vol. 2 No. 1. Tangerang: Perguruan Tinggi Raharja.

Munir. 2013. Multimedia konsep dan aplikasi dalam pendidikan, Bandung : Alfabeta.

Rahmawati, Indah. 2012. Menjadi Sutradara Televisi : Dengan Single dan Multi Kamera, Jakarta : Grasindo.

Ayuningtyas, Melvy. 2012. Ngedit Video Dengan Adobe Premiere Pro, Bekasi : Dunia Komputer.

Sunarya, Lusyani. Radiyanto. Erna Susanti. 2013. Enriching Company Profile Sebagai Penunjang Media Informasi dan Promosi pada Perguruan Tinggi Raharja, Journal CCIT Vol. 7 No. 1. Tangerang: Perguruan Tinggi Raharja.




DOI: http://dx.doi.org/10.38101/jpeg.v2i1.2726

DOI (PDF): http://dx.doi.org/10.38101/jpeg.v2i1.2726.g578

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


JURNAL PENGABDIAN GLOBAL (JPEG)

Organized by: Research Center and Community Development
Published by: Institut Teknologi dan Bisnis Bina Sarana Global
Jl. Aria Santika No.43A, Margasari, Kec. Karawaci, Kota Tangerang, Banten 15114
Phone. +62 552 2727
Email: lppm@global.ac.id

INDEXED BY:

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License..
Based on a work at https://journal.global.ac.id/index.php/JPEG.