Pengaruh Kualitas Produk dan Harga Terhadap keputusan Pembeli Keripik Tempe UBAEY Kecamatan Karawaci Kota Tangerang

Dewi Sekar Wahyu, Ulfah Ulfah

Abstract


Untuk mengetahui pengaruh kualitas produk dan harga terhadap keputusan pembelian pada produk Keripik Tempe Ubaey wilayah Kecamatan Karawaci di Kota Tangerang. menggunakan metode penelitian kuantitatif, dengan metode sampling yang digunakan adalah nonprobability sampling dengan teknik purposive sampling yaitu menyebarkan kuesioner. Hasil penelitian ini kualitas produk berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian sebesar 52,8%, uji hipotesis diperoleh t hitung > t tabel atau (10,466 > 1,984). Harga berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian sebesar 58,8%, uji hipotesis diperoleh t hitung > t tabel atau (11,828 > 1,984). Kualitas produk dan harga secara simultan berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian dengan persamaan regresi Y = 4,260 + 0,441 X1 + 0,912 X2 dan kontribusi pengaruh sebesar 62,5%, uji hipotesis diperoleh F hitung > F tabel atau (80,677 > 3,09). Hal ini menunjukkan bahwa tinkatan kualitas pada produk dan kesesuaian harga jual dengan mendapatkan produk yang berkualitas meningkatkan keputusan pembelian.

Keywords


Kualitas Produk; Harga; Keputusan Pembeli; UMKM; Kota Tangerang.

Full Text:

PDF

References


F. Gloria et al., “Pengaruh Kualitas Produk Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Mobil Daihatsu Grand Max Pick Up (Studi pada PT. Astra International Tbk Daihatsu Cabang Malalayang),” J. Adm. Bisnis, vol. 6, no. 2, p. 86, 2018.

N. Ferdinand, “Pengaruh harga dan kualitas produk terhadap kepuasan pelanggan pada PT. Ramayana Lestari Sentosa,” Kinerja, vol. 16, no. 1, 2019, [Online]. Available: https://journal.feb.unmul.ac.id/index.php/KINERJA/article/download/4408/462

S. A. Sani, M. Batubara, P. R. Silalahi, R. R. Syahputri, and V. Liana, “Pengaruh Promosi, Kualitas Produk dan Harga terhadap Keputusan Pembelian Konsumen pada Produk Scarlett Whitening,” Al-Kharaj J. Ekon. Keuang. Bisnis Syariah, vol. 4, no. 5, pp. 1327–1342, 2022, doi: 10.47467/alkharaj.v4i5.931.

M. G. Haque, “Pengaruh Kualitas Produk Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Pada Pt. Berlian Multitama Di Jakarta,” Pengaruh Kualitas Prod. Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Pada Pt. Berlian Multitama Di Jakarta., vol. 21, no. 134, pp. 31–38, 2020.

F. Setyaningsih, “Analisis Strategi Bauran Pemasaran Terhadap Peningkatan Pelanggan Pada Lembaga Rafi Bimbel Tangerang,” JMB J. Manaj. dan Bisnis, vol. 10, no. 1, pp. 221–230, 2021, doi: 10.31000/jmb.v10i1.4233.

N. & G. Arianto, “Pengaruh Kualitas Produk dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian.,” J. Pemasar. Kompetitif, 3(2), 12-22. http//www.openjournal.unpam.ac.id/index.php/JPK, 2020.

R. Juwita and S. Paludi, “Pengaruh Persepsi Harga, Lokasi dan Kualitas Produk terhadap Keputusan Pembelian. Equilibrium: Jurnal Penelitian Pendidikan dan Ekonomi,” J. Penelit. Pendidik. dan Ekon., vol. 18, no. 1, pp. 41–53, 2021, doi: 10.25134/equi.v18i01.ABSTRACT.

N. L. A. Purnamawati, N. W. E. Mitariani, and N. P. N. Anggraini, “Pengaruh Kualitas Pelayanan, Kualitas Produk Dan Persepsi Harga Terhadap Minat Beli Ulang di Bandung Collection Kecamatan Kuta Utara, Badung,” Online Int. Nas., vol. 1, no. 3, pp. 171–181, 2020, [Online]. Available: www.journal.uta45jakarta.ac.id

D. K. Kamalita, Rini Rahayu Kurniati, “LANDASAN TEORI Harga Promosi Kerangka Hipotesis Keputusan,” Bisnis, Jur. Adm. Adm., vol. 10, no. 1, pp. 85–89, 2021.

& A. Pasaribu, J., Suratno, E., Kadar, M., Naibaho, R., Kumara Hati, S., “Penerapan Uji Multikolinieritas Dalam Penelitian Manajemen Sumber Daya Manusia,” https://ejournal.unama.ac.id/index.php/jumanage.

V. Sani, S. A., Batubara, M., Silalahi, P. R., Syahputri, R. R., & Liana, “Pengaruh Promosi, Kualitas Produk dan Harga terhadap Keputusan Pembelian Konsumen pada Produk Scarlett Whitening,” J. Ekon. Keuang. Bisnis Syariah, 4(5), 1327–1342. https//doi.org/10.47467/alkharaj.v4i5.931, 2022.

F. Sahara, N., Prakoso, “Pengaruh Kualitas Produk dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Lazada (Studi di Wilayah Jakarta Selatan).,” Pros. Konf. Nas. Ekon. Manaj. dan Akunt. (KNEMA)., 2020.

H. Gloria, F., Jhony, I., Tampi, R. E., & Taroreh, “Pengaruh Kualitas Produk Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Mobil Daihatsu Grand Max Pick Up (Studi pada PT. Astra International Tbk Daihatsu Cabang Malalayang).,” J. Adm. Bisnis, 6(2)., 2018.

S. Fenny, K., Marpaung, M., Willy, A. S., Sofira, A., & Aloyna, “Pengaruh Harga, Promosi, Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Indomie Pada Pt. Alamjaya Wirasentosa Kabanjahe.,” J. Manajemen, 7(1). http//ejournal.lmiimedan.net, 2021.

P. Risa, Mustika Sari., “Pengaruh Harga Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian (Survey Pelanggan Produk Sprei Rise),” J. Ilm. MEA (Manajemen, Ekon. dan Akuntansi), 5(3)., 2021.




DOI: http://dx.doi.org/10.38101/jtbg.v4i1.12164

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


JURNAL TREN BISNIS GLOBAL

Organized by: Research Center and Community Development
Published by: Institut Teknologi dan Bisnis Bina Sarana Global
Jl. Aria Santika No.43A, Margasari, Kec. Karawaci, Kota Tangerang, Banten 15114
Phone. +62 552 2727
Email: lppm@stmikglobal.ac.id

INDEXED BY:

   

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License..
Based on a work at https://journal.global.ac.id/index.php/sjtbg/index.